Sabtu, 29 Januari 2011

Flowchart sistem peminjaman buku perpustakaan



hah...makin banyak ajah nech tugas..ribet dah nech kepala..dah ngerjain seharian suntuk eh malah gak jadi dipersentasikan..anjrit dah...susah bgt nech ternyata jalanin hidup tu..hohoho tapi ku gak kan nah menyerah sebelum titik darah penghabisan..semangat bro..ceritanya tu mau buat flowchart sistem peminjaman buku di perpustakaan...nech lihat narasi nya dulu..setelah itu lihat flowchart dibawahnya...


1.) Berawal dari dokumen peminjaman buku yang di catat secara manual.
2.) Kemudian data dari dokumen dipilah menjadi 2 bagian Yaitu data buku keluar dan data peminjam buku.
3.) Selanjutnya ke 2 data tersebut dimasukkan melalui keyboard dengan suatu pengolahan program, sehingga dibentuk file buku keluar dan peminjam secara masing-masing.
4.) Lalu ke 2 file tersebut dimasukkan kedalam program peminjaman buku.
5.) Di program peminjaman buku diperoleh laporan peminjaman buku kepada pengurus perpustakaan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar